SATU-DUA!
Timnas Indonesia U20 harus takluk atas New Zealand U20 dengan skor 1-2 dalam laga Uji Coba Internasional.
sepanjang pertandingan Indonesia bermain cukup baik dan banyak menciptakan peluang besar.
namun sayang hanya satu gol yang mampu dikonversi, melalu sundulan Muhammad Ferarri dipenghujung Pertandingan.
Pertandingan selanjutnya Indonesia akan menghadapi Guatemala pada hari Selasa (21/2) depan.
#InternationalFriendlyMatch #FriendlyMatch
#StadionGeloraBungkarno #GeloraBungkarno