facebook pixel
@shebuildspeace.id
Hai Peacebuilders!🕊️ Tahukah kamu? Salah satu komponen penting dalam menjalankan amanat undang-undang adalah pendamping desa. Profesi inilah yang bertugas untuk menemani proses perubahan menjadi desa yang lebih sejahtera termasuk di dalamnya penguatan mekanisme perdamian dan partisipasi perempuan. Sekolah Perempuan Mandiri Pamona yang berada di Kabupaten Poso - Sulawesi Tengah turut andil dalam upaya memajukan desa. Melalui Ibu Netaria Perabu sebagai salah satu pendamping desa, ia menemani masyarakat, khususnya perempuan untuk mengambil peran yang sama dengan laki-laki dalam kegiatan sehari-hari di sektor pertanian. Berbekal pengalamannya di Sekolah Perempuan, mengasah kemampuan kepemimpinan perempuan Neta. Di Sekolah Perempuan, dia mendapatkan keterampilan dan pengetahuan bagaimana mengubah diri sendiri, terbuka pada perbedaan yang kemudian mengubah relasinya dengan orang lain, mengetahui hak-haknya sebagai warga negara, serta mengetahui cara pengorganisasian masyarakat. Neta k...

 2.6k

 28

 2.6k

Credits
Tags, Events, and Projects
  • poso
  • womenpeacebuilders
  • perempuanpemimpin
  • videoanimasi
  • ceritaperubahan